Somobito, dari Pabrik Gula ke Kamp Interniran

Somobito, dari Pabrik Gula ke Kamp Interniran

Somobito adalah nama sebenarnya dari pabrik gula ini, dan bukan Soemobito, seperti yang selama ini salah ditulis. Menurut Mildred Everaars, cucu langsung dari pemilik pabrik ini. Kisah ini diterjemahkan dan dikutip dari tulisannya pada Moesson, nomor 5, terbitan...
Soerapati, Jilid I, Melati van Java, 1887

Soerapati, Jilid I, Melati van Java, 1887

Terjemahan dari Google (kasar), buku karangan Melati van Java, Soerapati, jilid I. Judul asli: Historisch romantische schets uit de geschiedenis van Java door – (eerste deel – derde druk) Schiedam: H.A. M. Roelants, 1928. (eerste druk: 1887-1887). Yang diterjemahkan:...
Soerapati, Jilid II, Melati van Java

Soerapati, Jilid II, Melati van Java

Terjemahan Google (kasar) buku Soerapati, jilid II, karangan Melati Van Java. Historisch romantische schets uit de geschiedenis van Java, Cetakan 1907-1929. Soeropati_2_Terjemahan-GoogleDownload Sumber/Link Download Postingan Terkait : Soerapati, Jilid I, Melati van...
Terbunuhnya Kapten Tack, oleh DR. H. J. De Graaf, 1989

Terbunuhnya Kapten Tack, oleh DR. H. J. De Graaf, 1989

Buku Terbunuhnya Kapten Tack dalam bahasa Indonesia. Menyajikan peristiwa terbunuhnya Kapten Tack pada tanggal 8 Februari 1686. Dalam suatu huru hara yang disulut Surapati bersama gerombolannya di Kartasura. Sumber/Link...
Om Jordan dari Porong (1957)

Om Jordan dari Porong (1957)

Kisah om Jordan dari Porong dimulai dari suatu hari yang panas di perusahaan gula kami PG. Tulangan, dekat Sidoarjo. Kami anak-anak sedang berlibur dan tidak ingin bermain di luar seperti yang biasa kami lakukan, hari itu memang terlalu panas. Saya saat itu adalah...
Lambang Kota Pasuruan Sejak 1971

Lambang Kota Pasuruan Sejak 1971

Lambang resmi kota Pasuruan dapat dilihat di sumber umum, misalnya di Wikipedia. Atau bisa dilihat di situs resmi pemerintah kota Pasuruan sendiri di : https://pasuruankota.go.id/lambang/ Kalau diamati dengan cermat, ternyata kini sudah mengalami banyak perubahan....
Walikota Surabaya Era Kolonial

Walikota Surabaya Era Kolonial

Walikota Surabaya di era pemerintahan kolonial Hindia Belanda, yang pertama adalah Mr. A. Meyroos diangkat pada tahun 1916, sepuluh tahun setelah berdirinya kotamadya (kotapraja) Surabaya. Dia membuka rangkaian walikota yang sangat pantas memerintah di kotamadya ini....
Banjir dan Kecelakaan Kereta Api di Probolinggo 1940

Banjir dan Kecelakaan Kereta Api di Probolinggo 1940

Kliping koran berita banjir dan kecelakaan kereta api di Probolinggo, yang terjadi pada 27 Januari 1940. Akibat hujan deras di Probolinggo pada Sabtu malam, 27 Januari 1940, sekitar pukul 22.00. “Kali Tjoeranmendjangan” (kini disebut Kali Curah Manjangan) yang...
Meletusnya Gunung Lamongan, Februari 1898

Meletusnya Gunung Lamongan, Februari 1898

Gunung “Lamongan” atau juga disebut “Lemongan” adalah sebuah gunung berapi yang masih aktif di Lumajang. Di sebelah selatan kabupaten Probolinggo, Jawa Timur. Gunung ini merupakan bagian dari kelompok pegunungan “Iyang”. Puncaknya...