27 Nov, 2023
Lambang Asli Mengenai beberapa perubahan pada lambang kota Pasuruan, pernah saya posting di Facebook, dengan judul “KRITIK LAMBANG KOTA PASURUAN”, pada 8 September 2022. https://tinyurl.com/33c7na24 Design asli lambang kota Pasuruan, karya bapak Agus...
24 Nov, 2023
“Algemene Volkscredietbank” yang artinya “Bank Perkreditan Rakyat Umum”, atau disingkat “Volkscredietbank” di Bangil, yang telah menetap sekitar 20 tahun, akhirnya dipindah ke kota Pasuruan. Bangunan kantor dengan rumah dinas yang...
23 Nov, 2023
Diterjemahkan dari : Soerabaijasch Handelsblad, 22-03-1937 Ulang Tahun Bupati yang Istimewa. Penganugerah Gelar Pangeran untuk R.A.A. Sosrodhiningrat. Pidato Residen Sonneveld. Hari Penuh Kegembiraan di Tulungagung. (Dari editor kami). Penghargaan Luar Biasa....
22 Nov, 2023
Keluarga Han berasal dari Tian Bao-zhen di wilayah Zhangzhou, Fujian, Cina. Keluarga Han di Jawa Timur sebagian besar berdomisili di Surabaya, Pasuruan, Besuki, pulau Madura dan Probolinggo. Salah satu dari keluarga Han yang terkenal adalah “Han Kik Ko”,...
21 Nov, 2023
Diterjemahkan dari : De Indische courant, edisi 21 April 1936. HUT BUPATI TULUNGAGUNG. (Dari M-Redaktur kami.) Empat Puluh Tahun Mengabdi di Pemerintahan. Dari Utusan/Kurir Menjadi bupati. Wawancara di Kabupaten Sosok Kuno. Perayaan dan Penghormatan Pada tanggal 1 Mei...
19 Nov, 2023
Koleksi koran kuno dalam bahasa Inggris, yang memberitakan tragedi terbunuhnya Han Kik Ko dan perwira Inggris, pada malam tanggal 18 Mei 1813. Sumber : Bombay Gazette, Vol. 24 No. 1205, Terbitan 7 Juli 1813. Terjemahan : Tragedi Terbunuhnya Babah Tumenggung dan...
18 Nov, 2023
Bukti perisitiwa terbunuhnya Babah Tumenggung Han Kik Ko, beserta beberapa perwira Inggris, dapat dijumpai di kampung benteng Mayangan, di kota Probolinggo. Berbentuk prasasti batu persegi empat, dengan tulisan dalam bahasa Inggris. Prasasti ini merupakan pindahan...
17 Nov, 2023
Victor Hugo Bellel… alias “Kid Bellel” adalah juara tinju Indonesia hingga tahun 1970-an. Petinju yang tenang dan lembut dengan kekuatan dinamis di tinjunya. Setelah Fighting Mieck (Bandung), Fighting Lee (Surabaya)… dan kemudian juara tinju...
15 Nov, 2023
Ayah saya, J. F. Gogelein (1880-1964), diangkat menjadi administrator1 pabrik gula Kebon Agoeng, yang terletak di dekat Malang pada tahun 1918. Pabrik tidak berjalan maksimal dan menjadi seorang administrator bukanlah tugas yang mudah, apalagi di awal-awalnya....
14 Nov, 2023
Probolinggo, Geschiedenis en Overlevering. Uit Officieele Publicaties, Lekkerkerker, 1931 adalah buku tentang sejarah dan tradisi Probolinggo. Sebuah terbitan resmi (Official) oleh Dr. J. G. W. Lekkerkerker. Sumber/Link...