Walikota Surabaya di era pemerintahan kolonial Hindia Belanda, yang pertama adalah Mr. A. Meyroos diangkat pada tahun 1916, sepuluh tahun setelah berdirinya kotamadya (kotapraja) Surabaya. Dia membuka rangkaian walikota yang sangat pantas memerintah di kotamadya ini....
Artikel Terbaru
Banjir dan Kecelakaan Kereta Api di Probolinggo 1940
Kliping koran berita banjir dan kecelakaan kereta api di Probolinggo, yang terjadi pada 27 Januari 1940. Akibat hujan deras di Probolinggo pada Sabtu malam, 27 Januari 1940, sekitar pukul 22.00. “Kali Tjoeranmendjangan” (kini disebut Kali Curah Manjangan) yang...
Meletusnya Gunung Lamongan, Februari 1898
Gunung "Lamongan" atau juga disebut "Lemongan" adalah sebuah gunung berapi yang masih aktif di Lumajang. Di sebelah selatan kabupaten Probolinggo, Jawa Timur. Gunung ini merupakan bagian dari kelompok pegunungan "Iyang". Puncaknya adalah "Tarub" (1.651 M). Mempunyai...
Reformasi Administrasi Pemerintahan Jawa Timur 1928
Reformasi secara besar-besaran dilakukan pemerintah Hindia Belanda, khususnya di wilayah Jawa Timur, dilaksanakan pada tahun 1928. Sesuai dengan keputusan resmi Pemerintah Hindia Belanda, dengan Staatsblad 1925 No. 622, tentang Organisasi Administrasi...
Sejarah Pemandian Jabung Kabupaten Kraksaan
Dalam rapat Dewan Kabupaten (regentschapsraad) Kraksaan, pimpinan Bupati Kraksaan, Raden Tumenggung Ario Djojodiprodjo, di bulan Juni 1931. Memutuskan akan dibangun pemandian atau kolam renang besar di Jabung, 6 KM sebelah timur Kraksaan. Hasil keputusan lainnya, akan...
Bupati Pertama dan Terakhir Kabupaten Kraksaan
Sebelumnya Kraksaan adalah salah satu wilayah afdeeling dibawah Karesidenan Probolinggo. Dengan pimpinan tertinggi yang dipegang oleh orang Eropa sebagai Asisten Residen, dan pimpinan pribumi tertinggi seorang "Patih". Sejak 1901 digabungan dalam wilayah Karesidenan...
Asal Usul Lavalette Kliniek di Kota Malang
Rob van de Ven Renardel de Lavalette pada tahun 1997, memberikan klarifikasi tentang asal usul "De Lavalette Kliniek". Yaitu sebuah klinik atau rumah sakit yang berada di kota Malang. Ada kesalahpahaman bahwa klinik ini ada kaitannya dengan Residen Pasuruan. Yakni G....
Dendam Van Hoorn pada Untung Suropati
G.G.(Gubernur General) Johan van Hoorn lahir di Amsterdam, pada tahun 1653 sebagai putra Pieter van Hoorn, seorang produsen mesiu. Ibunya bernama Sara Wessels, keduanya dari keluarga baik-baik. Namun sepuluh tahun kemudian pembuat mesiu tersebut berangkat ke...
Untold Story Keluarga Dr. Mohamad Saleh Probolinggo Bagian V
"TIBA" Empat tahun setelah keberangkatan saya dari Indonesia, saya berjalan di "Fred" (Frederik Hendriklaan). Cuaca musim semi yang cerah. Tiba-tiba seolah-olah tirai renda tipis dibuka di kedua sisinya. Saya melihat sekeliling dengan takjub dan tiba-tiba saya sadar :...
Untold Story Keluarga Dr. Mohamad Saleh Probolinggo Bagian IV
Pada akhir September 1958, kami pergi ke Belanda dengan "Waterman", sebuah kapal militer. Beberapa bulan sebelumnya, sahabat saya Jury dan Kyra Jablotchkoff, telah dikirim lebih dulu ke Belanda. Orang tua dan dua adik perempuan mereka akan segera menyusul. Mereka...
Arsip Artikel

Peta Kota Probolinggo, antara 1817-1855
Peta kota Probolinggo yang dibuat antara tahun 1817-1855, masa dimana kota Probolinggo masih masuk dalam wilayah...

Peta Kota Probolinggo 1881
Peta kota Probolinggo tahun 1881 Sumber/Link Donwload

Peta Kota Probolinggo 1946
Sumber/Link Download
Artikel Populer
No Results Found
The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.
