28 Mar, 2025
Sebuah PG (Pabrik Gula) kuno pernah beroperasi di Kraton Pasuruan bernama “Djakatra Oost”, lihat di postingan Facebook : https://www.facebook.com/share/p/196CfsyMqE Setelah PG ini ditutup, pada tahun 1890 digunakan sebagai pabrik pengolahan dan penyortiran...
15 Jan, 2025
Asal-usul Cwie Mie Cwie Mie adalah makanan khas dari Kota Malang di Jawa Timur. Kota Malang dalam sejarahnya dulu adalah salah satu kota di wilayah Karesidenan Pasuruan. Kota Pasuruan adalah ibukota dari Karesiden Pasuruan,...
3 Jan, 2025
Gambar desain lengkap atau lazimnya disebut bestek untuk Europeesche Gemende Lagere School te Pasoeroean, yang secara harfiah artinya adalah Sekolah Dasar Campuran (laki-laki dan perempuan) khusus untuk warga Eropa. Gedung sekolah dasar ini sampai sekarang masih...
14 Nov, 2024
Suatu temuan menarik dari dokumen yang berjudul “Soerat2 dari Malang”, yang nampaknya jatuh ke tangan NEFIS (Netherlands Forces Intelligence Service=Badan Khusus Intelijen Belanda). Salah satunya adalah surat dari P.B.N.O. (Pengoeroes Besar Nahdlatoel...
31 Oct, 2024
Menara air (water toren) ini mulai dibangun pada tahun 1913 dan selesai pada tahun 1917. Bersamaan dengan penambahan jaringan pipa air minum dan menara air di Lekok, dengan mengambil air dari sumber Umbulan. Membutuhkan anggaran sebesar 89.500 Gulden dengan kapasitas...